REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - - Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa merasa gundah dengan sikap Partai Demokrat dan Partai Golkar karena kedua partai yang tergabung dalam Sekretariat Gabungan...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG - Analis politik Mochamad Yulianto menyatakan Partai Golkar bakal meraup keuntungan politik terbesar akibat meredupnya citra Partai Demokrat menyusul kasus korupsi yang diduga melibatkan elit partai pemenang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Protes dari PKS mengenai rencana kontrak koalisi baru berlanjut. PKS meminta agar Presiden ikut turun tangan dan membicarakan kebijakannya kepada partai koalisi, terutama terkait dengan kebijakan...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA - Ketua Pembina Partai Golkar, Akbar Tanjung menegaskan pihaknya akan memberikan sanksi kepada anggotanya yang masuk ke Nasdem jika organisasi masyarakat itu berubah menjadi partai politik. Anggota...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Partai Golkar menegaskan sikapnya kepada kader yang tercatat sebagai anggota ormas ataupun partai Nasional Demokrat (Nasdem). Hal itu dipertegas dengan adanya surat dari DPP Partai Golkar. "Dari DPP sudah kirim...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU-- Partai Golkar tidak ingin sekadar menjadi partai penguasa dengan memenangkan pemilu tahun 2014. Tetapi Golkar ingin menjadi partai yang membangun negara dan kesejahteraan masyarakat. Golkar tidak hanya ingin...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Nasional Demokrat (Nasdem) pada Selasa (26/7) akan mendeklarasikan diri sebagai partai politik. Rencananya, deklarasi akan dilakukan di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta Utara pada pukul 13.00.Menanggapi hal...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Partai Golkar melakukan pendataan ulang status keanggotaan kadernya hingga Agustus 2011, guna memerifikasi data kader inti yang aktif dan tidak aktif. "Pendataan ulang status keanggotannya ini...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Partai Golkar (PG) belum bisa menegaskan status Surya Paloh di partainya setelah di deklarasikannya partai Nasdem awal pekan ini. “Apa Surya Paloh harus mundur?” tanya sejumlah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Suara Partai Golkar berturut-turut terus merosot di wilayah timur Indonesia sejak Pemilu 1999 hingga 2009 lalu. Kemunculan partai baru seperti Demokrat, Gerindra dan Hanura diakui Wakil...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Upaya menggalang mosi tidak percaya kepada Ketua DPR RI Marzuki Alie tidak hanya datang dari politisi Partai Hanura. Anggota Komisi III dari Fraksi Partai Golkar Bambang Soesatyo pun menyatakan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pemilihan presiden 2014 masih tiga tahun lagi. Namun Partai Golkar sudah ancang-ancang sejak sekarang. Partai terbesar di era Order Baru itu pun siap mengusung lima nama...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Partai Golkar mengaku tidak terpengaruh dengan adanya upaya pencalonan Sri Mulyani Indrawati (SMI) oleh partai Serikat Rakyat Independen (SRI) sebagai calon presiden 2014. Menurut anggota fraksi Partai Golkar Bambang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Partai Golkar menyambut baik kehadiran Partai Serikat Rakyat Independen (SRI) yang ingin mengusung mantan Menkeu Sri Mulyani Indrawati sebagai salah satu calon presiden pada Pemilu 2014...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA – Meski Partai Golkar (PG) sudah menyebut lima nama untuk maju dalam capres 2014, Partai Demokrat (PD) dan PDIP belum berpikiran hal serupa. Wakil Sekjen PD, Saan Mustopa...