REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Jelang sepekan pascapenembakan di Selandia Baru, keluarga korban penembakan yang berasal dari Indonesia akan berangkat ke New Zealand. Para keluarga korban akan berangkat bersama Aksi Cepat...
REPUBLIKA.CO.ID, Masjid Al Noor di Christchurch akan dibuka kembali untuk shalat Jumat besok. Tak hanya polisi, sejumlah warga siap membantu mengamankan jalannya ibadah wajib umat Muslim tersebut. Penjagaan bahkan termasuk dari...
REPUBLIKA.CO.ID, Dukungan terhadap Muslim Selandia Baru terus mengalir menyusul tragedi teror penembakan. Salah satunya melalui gerakan bernama #headscarfforharmony. Gerakan itu mendorong perempuan dari berbagai agama memakai kerudung pada Jumat besok. Ide...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Duta Besar Australia untuk Republik Indonesia, Gary Quinlan mengatakan akan ada pemilihan senator baru di Australia. Menurutnya, masyarakat Australia sudah sepakat untuk tidak memilih kembali Senator...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PM Jacinda Ardern menilai salah satu motif penembakan adalah mencari kemasyhuran. Ia mengatakannya dalam pidato di depan Parlemen Selasa (19/4). Karena itu ia berjanji tidak lagi ingin menyebut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Duta Besar Australia untuk Republik Indonesia, Gary Quinlan mengatakan setelah kejadian penembakan di Christchruch, Selandia Baru pemerintah Australia mengadakan pertemuan dengan pimpinan umat Islam. Selasa (19/3)...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Will Connolly alias "Egg Boy", Remaja 17 tahun asal Australia ini mendadak populer sejak akhir pekan lalu. Videonya mengeprukkan telur ke senator asal Quensland, Fraser Anning, viral...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kronologi pembantaian keji di Masjid Christchurch, Selandia Baru. Jumat, 15 Maret 2019â¨- 13.40 Penembak memasuki Masjid Al Noor, Deans Ave, di Christchurch, Selandia Baru, dan menembaki jamaah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pemerintah Indonesia mengucapkan belasungkawa atas insiden teror terhadap Masjid di Selandia Baru. Wakil Presiden Yusuf Kalla mengutuk keras aksi penembakan tersebut. Menurut JK, Selandia Baru merupakan tempat yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Wakil Presiden Jusuf Kalla mengutuk keras aksi penembakan yang terjadi di dua masjid di Selandia Baru. Terkait adanya WNI yang berada di dalam masjid, JK pun telah...
REPUBLIKA.CO.ID, WELLINGTON -- Komisaris Polisi Selandia Baru Mike Bush mengatakan, sekitar 30 orang tewas dalam insiden penembakan di dua masjid di Christchurch, Jumat (15/3). Namun, para korban belum dapat...
WELLINGTON -- Badan sengketa perburuhan Selandia Baru memutuskan memberi akses kepada maskapai penerbangan Air New Zealand untuk memeriksa akun Facebook mantan pramugarinya. Sang pramugari, Gina Kensington, dipecat gara-gara dituduh membolos...
REPUBLIKA.CO.ID,Badai musim dingin yang membawa angin yang kuat mengganggu lalu lintas udara, melumpuhkan aliran listrik dan memaksa sekolah-sekolah tutup di Selandia Baru.Ibu kota Selandia Baru, Wellington, dihantam angin dengan...